Proses produksi Tierod Bekisting #tierodbeksiting

Proses produksi Tierod Bekisting

Kami memroduksi Tie Rod Bekisting dengan kualitas terbaik. Tie Rod dibutuhkan dalam pengecoran pada kolom - kolom proyek dan berfungsi sebagai pengikat. Pengalaman bekerjasama dengan proyek-proyek berskala nasional menjadi modal utama dalam mendesign dan memproduksi Tie Rod Bekisting terbaik. 

Diawali dengan pemilihan besi yang berstandard international, Tie Rod Bekisting kami produksi dengan mesin termutakhir sehingga ulir yang dihasilkan memiliki mutu dan ketahanan yang baik. Setelah diproduksi masuk ketahapan Quality Control pada setiap unit sehingga Tie Rod Bekisting terjamin pada saat diaplikasikan.

Proses quality control dilakukan pada setiap produk dengan memasangkan wingnut dari ujung sampai ujung, sehingga tidak akan terjadi kemacetan pada Tie Rod Bekisting saat diaplikasikan. Setelah quality control, Tie Rod akan diikat dan siap dikirim ke pelanggan.


Tie Rod Bekisting kami sudah melalui test kekuatan tarik dan kelenturan. Selain itu jarak antara modul dan lekukan disesuaikan dengan wing nut sehingga tidak mudah lepas menghadapi tekanan tinggi.

Proyek-proyek yang sudah menggunakan Tie Rod Bekisting kami:
- Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta
- Bandara Internasional Yogyakarta, Kulon Progo
- Wisma Atlit Kemayoran
- Transmart Pekanbaru, Cibubur, Cilegon
- lloyd Alam Sutera Apartemen
- Royal Sentul Park
- Brooklyn & SOHO Apartemen, Alam Sutera dan lain-lain

Spesifikasi:
Lekukan/Got     :16.3 mm
Modul/Tanggul  : 17.3 mm

Berat                 : 1.6 Kg/Meter
Tersedia dari ukuran 1M, 1.5M, 2M, 3M & 6M

Kami juga menyediakan ukuran Tie Rod Bekisting sesuai dengan permintaan.

Harga Jual Tie Rod Bekisting :
https://www.tokopedia.com/ketapangjaya/etalase/tie-rod-bekisting

Informasi lebih lanjut Hub
Tel./WA: 0816 139 5311




Artikel lain yang berhubungan dengan tie rod bekisting:

Harga Tie Rod Bekisting Tahun 2020


Cara memilih KulaitasTie rod Bekisting

Uji Kekuatan Tarik Tie rod Bekisting

Uji Kelenturan Tie rod Bekisting


Comments

Popular posts from this blog

Pengertian istilah Bodeman, Suri-suri, Gelagar, Jetster, Sekor/Support, Tierod dalam proyek konstruksi bangunan

Pengertian istilah Jidar, Sparing , Relat, Sipatan, Opname, Lubang Shaft dan Tierod dalam proyek konstruksi bangunan

Jual Tie Rod Bekisting - Harga Terbaru 2020 | Ketapang Jaya Steel